RINCIAN KEGIATAN DAN ANGGARAN SEKOLAH (RKAS) PERUBAHAN
SMP NEGERI 1 TRANGKIL TAHUN ANGGARAN 2021
smpn1trangkil.sch.id - Untuk menghindari segala bentuk manipulasi dan penyimpangan pelaksanaan kegiatan yang akan mengakibatkan kerugian beberapa pihak terutama pihak sekolah, maka setiap tahunnya pihak SMP Negeri 1 Trangkil selalu membuat rincian anggaran untuk segala pembiayaan dalam pelaksanaan kegiatan sekolah. Pembiayaan tersebut untuk memenuhi delapan kompetensi yang berjalan di sekolah. Untuk anggaran pemasukan di SMP NEGERI 1 TRANGKIL di dapat dari sifat dana BOS TA 2020 dan penerimaan Dana BOS sebesar Rp 917.185.000, 00. dengan rincian pengeluaran sebagai berikut.
(Dokumen sekolah, 2021)